Nagan Raya, Kegiatan pemulihan Pasca Banjir Personel gabungan dari berbagai Instansi yaitu Babinsa Koramil 05/DM, YTP 856/SBS, Kipan – B Yonif 115/ML, BPBD melakukan pembersihan di wilayah Kec. Darul Makmur, Senin (15/12/2025)
Pembersihan di lakukan di beberapa titik Pasilitas Umum di antaranya Pembersihan lumpur di SD Lamie dan Pustu Lamie, sekolah SMA 1 Darul Makmur Ds. Kuta Trieng dan di Mesjid Ds. Tuwi Buya yang merupakan pasilitas umum dan secepatnya di gunakan.

Lettu Inf Ali Mustofa Danramil 05/Darul Makmur Menyampaikan kegiatan Kali ini seluruh Personil gabungan di kerahkan agar mempercepat proses pembersihan agar anak sekolah dan masyarakata dapat beraktifitas seperti sedia kala ucap Danramil.
Lanjut Danramil menyampaikan Lupur sisa banjir sangan menyulitkan untuk di lakukan pembersihan karen ada Sebagian yang sudah menjadi tanah dan ada juga yang sudah keras seperti batu sulit untuk di bersihkan dan memerlukan waktu yang cukup lama, ucap Danramil






